Jakarta adalah kota metropolitan yang menjadi Ibu Kota Negara sekaligus pusat bisnis Indonesia. Banyak sekali orang-orang datang ke kota ini untuk urusan bisnis atau untuk berlibur bersama keluarga. Bagi pengunjung yang tidak memiliki keluarga atau rumah di Jakarta, biasanya akan menginap di hotel. Dan kali ini saya akan membahas sedikit mengenai hotel murah di Jakarta.
Hotel murah di Jakarta adalah salah satu tempat hunian mewah sementara yang diminati oleh orang banyak. Beberapa hotel yang saya rekomendasikan adalah:
1. Hotel Aryaduta – Jakarta Pusat
Hotel Aryaduta Jakarta berlokasi di Jl. Prapatan 44-48 Jakarta 10110, Indonesia, kawasan bisnis Jakarta dan menawarkan akomodasi mewah dengan area yang luas serta bathtub marmer.
Dengan 325 kamar dan Suites yang dibuat modern, menawarkan kenyamanan mewah dan pemandangan kota yang spektakuler.
Hotel Aryaduta Jakarta berlokasi strategis dari berbagai kantor pemerintahan dan kedutaan. Hotel ini juga dekat dengan kawasan perbelanjaan, tempat makan, dan hiburan. Sedangkan Bandara Internasional Soekarno-Hatta dapat ditempuh dalam waktu 35 menit saja.
Hotel memiliki sebuah pusat kebugaran yang lengkap dengan lapangan squash dan meja pingpong. Dihotel ini kita juga bisa menikmati pijat tradisional Jawa dan perawatan tubuh lainnya di spa, yang memiliki sebuah kolam spa outdoor.
Hotel Aryaduta Jakrta ini menyediakan 7 pilihan tempat makan dan minum yang menawarkan beragam masakan internasional, Pilihan untuk menyantap makanan dikamar juga tersedia 24 jam.
Harga yang ditawarkan oleh Hotel Aryaduta Jakarta tidak akan menjadi beban bagi konsumen/custumore karena harga yang ditawarkan sesuai dengan fasilitas yang menarik dan pelayan yang memuaskan.
Harga hotel Aryaduta Jakarta bisa di chek di sini (link http://www.goindonesia.com/id/hotels/indonesia/jawa/jakarta).
Hotel Aryaduta merupakan hotel murah di Jakarta yang mempunyai fasilitas yang memuaskan.
2. Mercure Jakarta Kota – Jakarta Barat
Berada di Jakarta (Kota Tua Jakarta), tepatnya di Jl. Hayam Wuruk No. 123 11160 - JAKARTA INDONESIA, Mercure Jakarta Kota adalah salah satu hotel di jakarta yang nyaman untuk keluarga, dekat dengan Museum Arsip Nasional, Lokasari Plaza, dan Glodok Plaza. Tidak jauh dari tempat ini juga terdapat Mangga Dua Square dan Mangga Dua.
Mercure Jakarta Kota memiliki kolam renang luar ruangan, bathtub spa, dan sauna. Tempat umum dilengkapi dengan akses internet nirkabel (dengan biaya tambahan). Hotel bintang 4 ini memiliki prasarana bisnis, antara lain pusat bisnis, ruang rapat kecil, dan layanan sekretaris. Hotel memiliki 2 restoran , Restoran Chiao Tung atau restoran SPICE, keduanya berada di hotel dan menawarkan berbagai macam makanan Cina, Indonesia dan Asia Tenggara. Untuk melepas lelah,tamu bisa pergi ke Bar Kirana untuk minum dan ditemani dengan hiburan live. Staf dapat menyiapkan layanan concierge, bantuan tur/tiket. Fasilitas tambahan mencakup pusat kebugaran, toko cendera mata/kios koran, dan bar camilan/deli.
Hotel Mercure Jakarta Kota menyediakan 243 kamar dengan penyejuk udara dan dilengkapi dengan minibar dan brankas. Konsumen atau tamu dapat menggunakan akses internet nirkabel dengan kecepatan tinggi secara cuma-cuma di kamar hotel. Kamar hotel juga dilengkapi Televisi dengan saluran TV satelit. Semua kamar menyediakan meja dan telepon tanpa melalui operator. Kamar mandi disediakan bathtub, kloset, dan cermin rias. Selain itu, pelayanan dan fasilitas yang tersedia atas permintaan custumore antara lain layanan penyiapan tempat tidur, pengering rambut, dan telepon pengingat.
Harga yang ditawarkan oleh Hotel Mercure Jakarta Kota adalah harga yang nyaman bagi konsumen/custumore karena harga yang ditawarkan sesuai dengan fasilitas yang menarik dan pelayan yang memuaskan. Harga hotel Mercure Jakarta Kota bisa di chek di sini (link http://www.goindonesia.com/id/hotels/indonesia/jawa/jakarta/jakarta_barat). Hotel Mercure Jakarta merupakan salah satu hotel di jakarta yang merupakan hotel murah di jakarta yang fasilitasnya memadai dan nyaman.
Dua hotel yang diatas dapat menjadi pertimbangan anda karena selain tempat yang nyaman dan strategis juga terdapat banyak fasilitas yang disediakan.
Tag :
SEO